Rabu, 16 Desember 2015
Ohhh... Ini toh Tampilan SPG di Arab Saudi
Posted by Unknown on Rabu, Desember 16, 2015 in Kaderisasi Liputan Media Perempuan | Comments : 0
SPG (Sales Promotion Girl) identik dengan tampilan yang mengumbar aurat, yang sejatinya merendahkan derajat wanita.
Namun, tak begitu dengan SPG di negara Saudi. Di ibukota Riyadh, SPG dalam pameran mobil tampil cantik dengan tetap menjaga harkat martabat wanita yang menutup aurat.
Begitulah sesungguhnya Islam memuliakan wanita.
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)





Posting Komentar